Bolehkah seorang wanita mencintai lelaki lain apalagi yang bukan suaminya..?
apakah berdosa...??
sebab umumnya seseorang tidak mudah menguasai hatinya..
Apakah cinta itu halal atau haram.. ?
Jawaban yang tepat: “Cinta yang halal itu adalah halal..dan cinta yang haram itu adalah haram...”
Perkara yang halal dan jelas itu adlah ..
seorang suami mencintai isterinya dan isteri mencintai suaminya..atau lelaki yang mencintai wanita pinangannya dan wanita yang dipinang mencintai lelaki yang meminangnya..
Perkara haram yang jelas haramnya itu adlah ...
seorang lelaki yang mencintai wanita bersuami..lalu hatinya SIBUK MEMIKIRKANYA yang kelamaan dapat merusak kehidupan rumah tangganya.. dan menyebabkan terjadinya pengkhianatan suami isteri..menyibukkan pikirannya..mengganggu perasaan dan hatinya..
Rasulullah berSabda :
“Bukan dari golongan kami orang yang merusak hubungan seorang wanita dengan suaminya”..
apakah berdosa...??
sebab umumnya seseorang tidak mudah menguasai hatinya..
Apakah cinta itu halal atau haram.. ?
Jawaban yang tepat: “Cinta yang halal itu adalah halal..dan cinta yang haram itu adalah haram...”
Perkara yang halal dan jelas itu adlah ..
seorang suami mencintai isterinya dan isteri mencintai suaminya..atau lelaki yang mencintai wanita pinangannya dan wanita yang dipinang mencintai lelaki yang meminangnya..
Perkara haram yang jelas haramnya itu adlah ...
seorang lelaki yang mencintai wanita bersuami..lalu hatinya SIBUK MEMIKIRKANYA yang kelamaan dapat merusak kehidupan rumah tangganya.. dan menyebabkan terjadinya pengkhianatan suami isteri..menyibukkan pikirannya..mengganggu perasaan dan hatinya..
Rasulullah berSabda :
“Bukan dari golongan kami orang yang merusak hubungan seorang wanita dengan suaminya”..
Nafsu itu bagaikan anak kecil..JIKA engkau biarkan dia menuruti kemauannya.
dia akan menyusu meskipun sudah besar..tapi jika engkau menghentikan..
dia akan terpisah...
palingkan hawa nafsu..jangan sampai menguasai..bila ia menguasai ia akan menjadikan engkau buta dan tuli..
Singkatnya..wanita yang telah bersuami/bertunangan wajib merasa cukup dengan suaminya/tunanganya dan ridha kepadanya..serta penuh cinta padanya..
segera memadamkan bunga api sebelum membakar dan menghancurkan...
Sejarah membuktikan..
bahwa FACEBOOK meruntuhkan rumah tangga orang..dan banyak gejala maksiat yang leluasa untuk menjahanamkan umat Muhammad saw...
Ambillah yang baik..
tapi bagaimana kita mengambil yang baik...
yang maksiat akan mengikuti sama kalau kita tidak pandai memilih...
berhati-hatilah..
wahai abang-abang..kakak-kakak..
sadarlah..apakah kita sedang dipermainkan oleh syaitan laknatullah..
Ingatlah...
Jika kita mencari...kita akan dapat...kita dapat...karena kita mencari..
Jika kita dapat...karena usaha gigih kita mencari...
Jika mencari yang baik..akan dapat yang baik..
sedang mencari yang baik..terselip maksiat yang cantik...
Jika maksiat masuk ke dalam rumah..rahmat dan keberkatan akan keluar..
Jika mencari yang haram masuk dalam hati...niscaya yang halal akan keluar dari diri..
Jika kita susah jangan menyalahkan orang lain...itu karena kelalaian kita sendiri...
Jika hati kita tak tenang...salahkan kejahilan kita sendiri...
Jika kita jauh dari Allah..niscaya iblis akan menghampir diri..
Jika iblis masuk dalam hati..kita masih tak sadar diri..jangan salahkan orang lain lagi...itu karena tangan kimu sendiri..!!!!
Hari ini...
banyak sudah cerita-cerita di luar sana..
banyak sudah pelajaran dari orang biasa dan luar biasa...
kenapa tidak kkita perhatikan..kenapa kita tidak mau perduli..
kenapa kita tidak mau teliti..kenapa hati kata mati..
kenapa kata masih menyukai...????
Sejahteralah hidup di bawah rahmat kasih-Mu ya Allah..
ampunilah kami..kuruniakanlah kebersihan hati kepada kami dalam bermu'amalah dengan manusia selamanya..
amin ya rabbal alamin..
0 comments:
Post a Comment